Jumat, 01 Juni 2012

SMPN 1 Kota Bengkulu


SMP Negeri 1 Kota Bengkulu adalah salah satu sekolah favorit yang selalu meraih prestasi-prestasi setiap tahunnya di lokal maupun nasional. Sekolah ini terdiri dari 3 jenis kelas ; Akselerasi (Percepatan 2 tahun), RSBI, dan Kelas Prestasi. Namun pada tahun 2012 ini, kelas prestasi sudah ditutup. sekolah ini terdiri dari 19 ruang kelas, 4 lab (BI, TIK, IPA, Multimedia), 9 WC, perpustakaan, koperasi, dan kurang lebih 9 kantin. Sekolah ini terdiri dari 4 gedung utama.
 
Ini adalah foto anak-anak kelas 9 sbi 1


9 Prestasi

Ini adalah foto anak kelas 9 akselerasi

1 komentar:

  1. Casino of the Sky Resort - Mapyro
    The Hotel Casino of 도레미시디 출장샵 the Sky Resort is located in the 인천광역 출장마사지 middle of the strip, a very large 의왕 출장안마 casino 포커 족보 with 전라북도 출장샵 a bar and a large number of table games.

    BalasHapus